Sabtu, 17 April 2010

Mengapa Kita Sering Lupa ????

Pagi hari yang cerah. Tiba – tiba “ aduh, aku lupa mengerjakan pr matematika!!!” teriak adik dengan panic.
Waduh, gawat nih, bisa – bisa adik kena hukuman lagi seperti kemarin..
Mengapa ya kita sering lupa?
Bagaimana sih cara otak kita bekerja mengingat sesuatu ?
Proses kerja ingatan kita hamper sama dengan cara kita menabung. Setiap hari kita menabung. Ingatan adalah kemampuan menyimpan sesuatu yang kita pelajari dan kita alami. Hasil belajar kita perlu di simpan agar suatu saat bisa di gunakan kembali di masa depan. Lupa bisa terjadi karena apa yang telah kita simpan tidak pernah kita simpan ulang dan kita perbaiki, sehingga telah terhapus dari ingatan kita. Maka agar tidak gampang lupa kita harus banyak menabung ingatan, mengingatnya kembali suatu saat. Rajin belajar dan membaca adalah salah satu cara menabung ingatan.
SUMBER : MAJALAH ANAK – ANAK BEE EDISI 12/1

0 komentar:

Posting Komentar